fbpx
Bantuan help Jogjakita-min

Kami mohon maaf atas kejadian yang Anda alami. Jika driver tidak mengantarkan barang Anda namun menyelesaikan pesanan, Anda bisa lakukan hal-hal berikut terlebih dahulu bila kamu memesan layanan JogjaSend:

  • Cek riwayat chat-mu dengan driver (bisa dilihat hingga 24 jam setelah pesanan selesai).
  • Barangkali driver sudah mengabarkan sebelumnya bahwa pesanan/barangmu telah dititipkan ke orang lain.
  • Bila tidak ada pesan dari driver, kamu bisa hubungi driver lewat chat hingga 15 menit setelah pesanan selesai.

Namun, jika driver tidak dapat dihubungi dan barang Anda tidak diantarkan juga setelah Anda menunggu, Anda bisa laporkan kejadian ini melalui halaman Bantuan (pada menu Profil Akunku) di aplikasi JogjaKita dengan menekan tombol Hubungi Kami.

Updated on July 30, 2021